Rabu, 01 Mei 2013

CARA AKLIMATISASI ATAU TEBAR UDANG (BENUR)

Aklimatisasi adalah proses adaptasi ikan terhadap lingkungan pemeliharaan yang baru maupun perubahan lingkungan; penyesuaian fisiologis terhadap perubahan salah satu faktor lingkungan. Aklimatisasi merupakan proses adaptasi yang harus dilakukan oleh semua makhluk hidup tidak terkecuali dalam dunia perikanan yaitu ikan dan udang ada lingkungan yang baru. Proses aklimatisasi membutuhkan waktu minimal sekitar 30 menit tergantung dari jenis ikan atau udang, semakin lama waktu aklimatisasi maka semakin baik proses adaptasi ikan atau udang tersebut. Faktor yang berpengaruh terhadap aklimatisasi yaitu parameter kualitas air terutama nilai pH dan salinitas untuk benur. Berikut adalah cara aklimatisasi pada udang (benur), yaitu :
 Gambar 1. Transportasi Pengangkutan Benur
 Gambar 2. Packing Benur 
 Gambar 3. Pengangkutan Benur ke Tambak
 Gambar 4. Isi Packingan Benur
Gambar 5. Pengecekan Kualitas Benur
 
 Gambar 6. Aklimatisasi Suhu (Minimal 15 menit)
 
 Gambar 7. Aklimatisasi Salinitas, pH dll (Minimal 15 menit)
 Gambar 8. Benur telah ditebar